Penulis tamu |
Sebagai bentuk rasa Kekeluargaan terhadap sesama Blogger dan Teman-teman yang beraktifitas di bidang Pengolahan Sawit atau Perkebunan Sawit, kami menawarkan kesempatan kepada para pembaca dan pengunjung Sawit-Cpo.blogspot.com untuk menjadi Penulis Tamu di blog ini, dengan cara mengirimkan tulisan / artikel yang masih berhubungan dengan Kelapa sawit, Perkebunan Sawit, Pengolahan Sawit, Pabrik Kelapa Sawit, CPO, Produk dari minyak sawit dan atau Lowongan Kerja di Perusahaan, Pabrik atau Instansi yang bergerak di bidang Sawit.
Dan nanti nya Tulisan atau Artikel yang kami rasa layak untuk ditampilkan, akan kami Publikasikan / Posting di situs website Sawit-Cpo.blogspot.com ini beserta dengan Link rujukan yang diberikan oleh penulis / pengirim artikel.
Khusus untuk artikel Informasi Lowongan Kerja di bidang Sawit, Pasti akan kami tampilkan sesegera mungkin di situs website ini.
Selain untuk mempererat persaudaraan diantara teman-teman yang beraktifitas dibidang sawit, menjadi penulis tamu di situs website ini tentu nya memiliki manfaat positif bagi penulis artikel, karena apabila tulisan / artikel nya kami tampilkan, ini dapat merupakan seperti sarana untuk mempromosikan situs website atau perusahaan dari penulis artikel melalui Link rujukan yang ditampilkan pada artikel tersebut.
Ada banyak manfaat yang bisa anda peroleh dengan menjadi Penulis Tamu di Blog ini ;
Personal Branding
Membangun Kredibilitas
Mendapatkan tambahan Traffic Pengunjung ke situs anda
Natural Backlink Berkualitas
Memperluas Networking , dan masih banyak lagi manfaat lain nya.
Apabila anda berminat untuk menjadi Penulis Tamu di Blog ini, silahkan kirim tulisan / artikel anda melalui Email : PalmOil_CPO@yahoo.com, dengan ketentuan sebagai berikut ;
- Panjang Tulisan / Artikel minimal 500 kata.
- Nama anda.
- Link rujukan yang mengarah ke situs Website yang anda pilih (maximal 1 buah link per artikel).
- Topic tulisan / artikel yang di kirim masih berkaitan dengan Kelapa Sawit, Pengolahan Sawit dan Perkebunan Kelapa Sawit.
- Artikel tulisan TIDAK boleh merupakan hasil Copy / Paste dari Blog atau situs website orang lain dan belum diterbitkan di media mana pun, termasuk blog /web anda sendiri.
- Artikel tulisan TIDAK boleh mengandung unsur Pornografi, SARA, Tindakan provokasi, Melecehkan Individu, Unsur atau Lembaga lain, Penipuan, MLM, Money Game, Judi dan atau hal-hal lain nya yang bertentangan dengan Hukum Negara Indonesia.
Mengenai Syarat & Ketentuan Artikel tulisan yang kami sebutkan diatas, dapat berubah sewaktu-waktu sesuai dengan opini atau pendapat admin Blog ini.
Kami tunggu kiriman Artikel tulisan anda. :)
Guest Post |
Salam
Admin Blog
Kelapa Sawit CPO dan PKS
http://sawit-cpo.blogspot.com